Bahasa Loncong
Bahasa Loncong, bahasa Seka atau bahasa Orang Laut yaitu bahasa yang dipakai suku Loncong[1]. Penuturnya tersebar di pesisir timur mulut sungai Kampar dan Indragiri sampai pulau-pulau sekitarnya, juga di pesisir pulau Bangka dan Belitung. Bahasa ini termasuk dalam rumpun bahasa Austronesia.
Referensi
Pranala luar
- (Inggris) (Inggris) Bahasa Loncong di Ethnologue
| ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Klasifikasi: |
wiki.edunitas.com, id.wikipedia.org, ilmuwan.web.id, m.s1-pgsd-pendidikan-guru-sekolah-dasar.program-reguler.co.id, dsb.